Stres bukan berarti harus ditanggapi dengan negatif. Kadang ada orang yang bisa "menikmati" stres. Artinya, dia merasa tertantang untuk menyelesaikan masalah yang membuatnya menjadi stres itu. Dia mampu mengendalikan stres sebagai bagian dari hidupnya yang bisa memberikan dukungan dalam kehidupan.
Berikut ini adalah tujuh tips yang bisa anda lakukan untuk meredam stres yang menghampiri anda:
1. Lakukan sesuatu yang membuat anda gembira
2. Konsumsi makanan bergizi
3. Cukup tidur
4. Olahraga
5. Membuat tujuan realistis
6. Manjakan diri anda dengan pijatan
7. Terjun ke masyarakat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar