Sabtu, 21 Desember 2019

MANAJEMEN BISNIS PEMASARAN

Manfaat utama dari fokus pelanggan yang kuat dan tingkat kepuasan yang tinggi, akan dapat diharapkan tercapainya tingkat loyalitas pelanggan yang tinggi. (Page 47)

Portofolio bisnis adalah suatu kumpulan bisnis dan produk yang menghiasi jalannya suatu perusahaan. (Page 53)

Terbinanya suatu bisnis secara berkesinambungan terletak pada kemampuan membina hubungan pelanggan yang menguntungkan. (Page 77)

Program informasi adalah untuk menyampaikan nilai produk kepada para pelanggan. (Page 107)

Pada dasarnya keluarga adalah organisasi pembelian konsumen yang terpenting di dalam maayarakat. (Page 125)

Cara yang efektif untuk dapat meningkatkan pemahaman keinginan dan kebutuhan pelanggan adalah upaya untuk mencoba menjadi pelanggan itu sendiri. (Page 321)

Suatu bisnis dengan nilai pandangan pelanggan dan karyawan, haruslah dapat dipercaya berdasarkan usulan, guna dapat mencapai suatu gagasan untuk perbaikan proses dan perbaikan produk. (Page 325)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar